iklan

Cara Memperlancar BAB - Tips Mengatasi Masalah BAB

Cara Memperlancar Buang Air Besar (BAB). kali ini blog Berita Terbaru akan membahas mengenai masalah kesehatan. dan saya akan memberikan beberapa tips atau Cara Memperlancar BAB. nah tips ini mungkin sangat berguna bagi temen temen yang punya masalah dengan bab atau buang air besar.


Bab tidak lancar tentunya sangat mengganggu proses metabolisme yang ada dalam tubuh. dan sumpah saya jamin akan sangat gak nyaman kalo misalkan temen temen babanya gak lancar bener gak?. dan jangan salah bukan hanya masalah kenyamanan saja yang akan ditimbulkan karena bab tidak lancar banyak masalah muncul dikarenankan sulit buang air besar seperti halnya wasir (ambeien), turun berok (hernia inguinalis) karena keseringan mengedan sampai resiko kanker usus besar. nah lo kalo udah begitu gimana?.

Sulit buang air besar banyak disebabkan oleh pola makan yang tidak sehat, bagaimana pola makan yang tidak sehat itu? ya pola makan yang tidak mengandung 4 sehat 5 sempurna. misalkan sering makan makanan yang kurang serat, atau makanan yang sulit dicerna.

oke buat temen temen yang mungkin sedang mengalami Susah BAB bisa menyimak Tips Memperlancar Bab yang akan saya berikan dibawah dan bagi yang belum mengalaminya ya saya anjurkan untuk tetap menjaga pola makan agar kesehatan selalu terjaga. karena menurut saya sehat itu mahal. dan sehat adalah anugrah benr gak temen temen. ok silahkan disimak.

Cara Memperlancar Bab :

1. Minum Air Putih
untuk memperlancar bab kalian bisa meminum air putih sejuk minimal minimal 8 gelas sehari, dan utamakan meminumnya sebelum dan sesudah bangun tidur. karena air putih sejuk membantu merangsang persyarafan untuk pergerakan usus-usus untuk proses pencernaan.

2. Perbanyak makan makanan yang berserat. Terutama Pisang, buah pisang dapat menjadi alternatif alamiah yang sangat baik. Selain itu, pisang memiliki kandungan ion kalium yang cukup tinggi dan ion tersebut berperanan penting dalam pergerakan usus kita.

3. Perbanyak Gerak dan beraktifitas karena dengan bergerak proses metabolisme dalam tubuh kalian akan lancar.

4. Berdoa.

nah demikianlah Tips Memperlancar BAB yang bisa saya berikan disini. Semoga dengan tips ini kalian bisa terbebas dari yang namanya Susah Buang air besar(bab). semoga bermanfaat dan salam yooman.
Rating: 4