iklan

Google Plus - Mengenal Google+

Google Plus ya satu lagi layanan gratis dari google yang baru saja di luncurkan untuk umum. google plus apa sih google plus itu. mungkin sebagian dari kalian belum mengerti apa itu google Plus, jadi google plus atau biasa disebut dengen Google + adalah suatu jejaring sosial seperti halnya facebook atau twitter dimana Google plus ini adalah produk dari Google.

Fungsi jejaring sosial seperti facebook, twitter, atau Google Plus adalah situs dimana kita bisa menambah teman bahkan mencari pacar tapi ingat jika kalian bertuajuan untuk mencari pacar jangan lupa membaca artikel ini Tips Mencari Pacar.

Google Plus

Ok sekarang kalian sudah mengerti apa itu google plus? trus apa sih kelebihan Google+ jika di bandingkan dengan jejaring sosial yang lain misalkan facebook. Kelebihan Google Plus adalah :

Circle (lingkaran)
dalam Google Plus terdapat istilah Circles(lingkaran) Circles atau lingkaran adalah fitur yang menyaring macam-macam hubungan, baik pertemanan maupun keluarga. Fitur ini hampir sama dengan pertemanan yang ada di Facebook. Hanya saja Circles memberikan pengelompokan yang lebih baik.

Sparks
Sparks adalah fitur yang memungkinkan pengguna Google+ mengakses layanan Google lainnya tanpa harus meninggalkan Google+. Google mengintegerasikan semua produknya dengan Google+.

Hangout
yang memungkinkan pengguna untuk hangout atau nongkrong dan bisa melihat pengguna lain dengan video call. fitur ini tentunya sangat menarik karena belum ada pada jejaring sosial facebook


ok itulah sekilas kelebihan dari Google Plus. dan kabar baiknya jejaring sosial kita yang satu ini masih dalam tahap perkembangan jadi tidak menutup kemungkinan untuk menambah fitur - fitur lain yang lebih wah.

jadi tunggu apalagi segera bergabung di Google Plus. salam yooman
Rating: 4.5